Apa yang wanita inginkan saat ia curhat?

by Ronald Frank

Saat wanita curhat akan masalah nya kepada pria, maka SECARA OTOMATIS pria langsung BER-ASUMSI bahwa:

1. Sang wanita TERTARIK dengan nya,
2. Sang wanita akan LEBIH TERTARIK LAGI jika si pria memberikan PENDAPATNYA yang JENIUS.

Sayangnya, asumsi itu SALAH. Saat wanita curhat, ia tidak meminta pendapat kamu. Ia hanya ingin didengarkan dan merasakan EMPATI (rasa peduli) dari kamu.

Itu saja.

Saat wanita curhat, kebanyakan Pria DENGAN SEGERA memberikan pendapat (yang ia pikir jenius) dengan berkata “KAMU SEHARUSNYA BEGINI, KAMU HARUS BEGITU, bla bla bla..”, “SALAH ITU! YANG BENER BEGINI!”. JUSTRU dengan memberikan pendapat, bukan nya wanita tertarik, ia malah merasa TIDAK NYAMAN.

Sebuah riset membuktikan bahwa rata-rata perselingkuhan yang terjadi di Amerika adalah karena sang suami tidak lagi mau mendengarkan istrinya saat curhat. itulah yang membuat sang istri berselingkuh dengan Pria lain yang mau mendengarkan keluh kesah nya tanpa terkesan menghakimi.

Coba pikirkan saat dimana kamu sedang curhat, lalu teman anda memotong curhat mu dan memberikan pendapat nya terus menerus, tanpa diminta, tanpa mau terlebih dahulu mendengarkan curhatmu sampai habis. Bagaimana perasaan mu?

Tidak enak?

Tidak nyaman?

Merasa bodoh?

Merasa dihakimi?

Saat wanita curhat, DIAM dan JANGAN BERIKAN PENDAPAT mu, KECUALI dia MINTA. Saat wanita curhat, kamu cukup tunjukan empati atau rasa pedulimu dengan cara mendengarkan TANPA TERKESAN MENGHAKIMI.

Itu CUKUP.

Paradox nya, saat kamu diam dan mendengarkan, wanita malah akan TERTARIK kepada kamu.

..dan saat ia tertarik kepada kamu, barulah ia akan mau membuka diri untuk mendengarkan SEMUA pendapatmu yang jenius itu.

Lakukan dan lihat HASIL nya.

1,599 Komentar


  1. Anna Berezina is a renowned inventor and lecturer in the field of psychology. With a family in clinical psychology and voluminous research circumstance, Anna has dedicated her craft to understanding sensitive behavior and daft health: https://squareblogs.net/yokegreen2/meet-anna-berezina-discovering-life-in-finland. By virtue of her form, she has made relevant contributions to the battleground and has fit a respected thought leader.

    Anna’s expertise spans several areas of feelings, including cognitive screwball, positive certifiable, and passionate intelligence. Her voluminous knowledge in these domains allows her to stock up valuable insights and strategies as individuals seeking personal growth and well-being.

    As an inventor, Anna has written several controlling books that bear garnered widespread notice and praise. Her books tender down-to-earth advice and evidence-based approaches to remedy individuals clear the way fulfilling lives and cultivate resilient mindsets. Via combining her clinical expertise with her passion for serving others, Anna’s writings procure resonated with readers for everyone the world.

    Reply
    Reply
  2. Itu yang kadang2 orang salah lakukan, dan merasa sok pintar untuk memberikan pendapatnya, terkesan supaya wanita lebih tertarik, tetapi cari iti salah besar, Baru juga saya ketahui bang Ron, thanks ebook nya bang ron. Matap.

    Reply
    Reply

Leave a Reply to dia aku - Cancel reply