Ronald Frank ga punya skill? jomblo? tukang pamer?

by Ronald Frank

Haters selalu punya cara untuk bikin KAMU tampak buruk. Hal itupun terjadi kepada saya. Mulai dari yang ga ada sangkut pautnya sama saya, sampai hal-hal pribadi, SEMUA dicari-cari salahnya.

Kadang saya pikir, begitu SOK TAU, SOK KENAL dan SOK DEKAT nya haters, sehingga mereka bisa kenal saya MELEBIHI saya kenal diri saya sendiri. Ketemu juga belum, deket juga enggak, tapi udah nuduh kayak TUHAN ngasih hukuman ke iblis.

Artikel ini adalah sebuah cerita, BUKAN respon saya ke haters.

Anggap aja hiburan, karena toh KAMU juga akan ngalamin hal ini saat kamu sukses nanti. Semakin sukses, semakin banyak yang iri, semakin banyak haters. PASTINYA.

Jadi gini ceritanya..

Awalnya, sekelompok haters bikin kampanye hitam dengan tema: “Jangan dengerin Ronald Frank! ..ga bakal berhasil deh! jelek materinya!” ..tapi ternyata, BANYAK tuh yang berhasil dan ngasih kesaksian.

Tapi haters begitu gigihnya, kampanye berikutnya adalah: “Ronald Frank tuh sebenarnya ga punya skill soal wanita. Dia cuma baca-baca buku, terus ngomong nya pinter seakan-akan dia punya skill” ..sampai sini saya ketawa. Ini KOMEDI banget! ..Tau darimana saya cuma baca buku dan ga punya skill? ..haters, oh haters.. masa saya harus ajak kalian nonton saya kencan dengan wanita? ..masa saya harus ajak kalian nonton “ME in BED sama wanita?”

LOGIC, bro.. LOGIC.

Belum selesai kampanye “Ronald Frank sebenarnya ga punya skill”, langsung dihajar lagi sama kampanye “TUH! Buktinya Ronald Frank JOMBLO!” ..gara-gara saya diundang ke acaranya Sarah Sechan dan saat ditanya saya udah punya pacar apa belum, saya bilang JOMBLO.

Terus terang tuh acara KACAU BANGET.

Kalau saya diundang ke acara talkshow seperti 9-11 Metro TV, TransTV bahkan China Central TV, mereka MENGHARGAI saya sebagai tamu. Pertanyaan-pertanyaan nya juga INTELEK dan bermutu.

Di Sarah, bukan nya saya ditanya “gimana cara agar cocok dan lebih mencintai pasangan”, atau “gimana cara menciptakan perdamaian dunia dengan cinta”, saya malah ditanya pertanyan-pertanyaan KONYOL seperti:

– “Lo jomblo ya?”
– “itu siapa tuh cowo di video lo? ..pacar lo?”
– “coba lo rayu gue!”

..bukan cuma itu, saat saya sedang bicara, omongan saya dipotong-potong dengan pernyataan-pernyataan Sarah yang “yah begitulah”.

Terus terang saya tidak terbiasa diundang ke acara konyol-konyolan seperti itu dan agak kesal diperlakukan tidak sopan. Namun, saya berusaha untuk tetap berlaku santun dan menghargai undangan tersebut. Ga mungkin juga kan saya berantem sama Sarah di TV.

Selepas taping, saya sempat protes kepada produser acara itu dan Sarah via twitter sudah me-mention saya dan secara tidak langsung minta maaf jika ada hal-hal tidak berkenan. Jadi, saya dan Sarah tidak ada masalah.

Namun haters langsung koar-koar “TUH! Buktinya Ronald Frank JOMBLO”. Pertanyaan nya:

– Kalau saya jomblo, SO WHAT?
– Kalau saya pacaran, SO WHAT?
– Kalau saya nikah, SO WHAT?

..saya jomblo bukan berarti tidak ada wanita yang minta INTIM dengan saya. Saya jomblo bukan berarti tidak ada wanita yang minta jadi pacar saya. Saya jomblo bukan berarti tidak ada wanita yang mohon-mohon minta nikah sama saya.

Jomblo bukan berarti tidak punya skill. Jomblo berarti saya MILIH untuk sendiri, karena ALASAN PRIBADI. Dan kalau saya punya pacar, saya MILIH untuk pacaran, karena ALASAN PRIBADI.

SIMPLE.

Lalu kemudian, saya meng-upload beberapa video dan foto saya yang sedang hangout dan gila-gila-an bareng wanita dan beberapa teman selebritis ke YouTube dan Instagram. Tanpa bermaksud merespon soal “jomblo” dan “ga punya skill”, orang-orang yang melihat video dan foto saya dengan para wanita di Youtube dan Instagram akhirnya dapat menilai sendiri soal “jomblo” dan skill.

Namun haters terus kampanye! ..kali ini (beneran, ini KOMEDI banget!) “Ronald Frank TUKANG PAMER-PAMER cewek!” ..hahaha! ..YES!!

SERBA SALAH!

Anyway, follow * Instagram * saya dan subscribe ke * YouTube * saya.

Yah, intinya sih, bagi haters semua serba salah. Haters tuh kreatif untuk cari-cari kesalahan dan bikin kampanye hitam. Jadi ya, GET READY for it. Jangan pernah TAKE THINGS SERIOUSLY kalau soal haters. Jangan pernah MASUKIN HATI. Apapun yang kamu lakukan, JALAN TERUS aja.

Haters will be haters, Lovers will be lovers. Afraid NOT, because we are LOVERS. Kita ini PENCINTA, bukan pembenci. Ingat itu. Jika kamu penuh kebencian, kamu GA PANTAS bicara soal cinta. Yah memang, kita ga sempurna. Kadang bisa kepancing kesel, bisa kepancing marah. Tapi JANGAN sampai MEMBENCI.

Sebelum saya akhiri artikel ini, ada satu lagi cerita haters yang lucu.

Jadi ceritanya saya sedang buka PATH. Lalu di path, teman saya posting satu quote yang lucu. Lalu dia bilang “Lu tweet aja tuh quote nya. Lucu.” ..lalu atas anjuran teman saya, saya tweet lah SATU quote di PATH itu. Sayapun sudah sedikit merubah quote nya sesuai gaya saya.

Tapi haters, oh haters..

Ternyata, (entah benar atau tidak, saya tidak peduli juga) saya dibilang “Tweet nya Ronald Frank COPY PASTE!!” ..karena (katanya) tweet dari path yang saya tweet adalah ORIGINAL milik seseorang. Lalu “isu secuil” ini begitu cepat dibesar-besarkan para haters dan berujung kampanye “Ronald Frank TUKANG COPY PASTE tweet orang!”

WHAT???

Cuma gara-gara SATU tweet ga penting dari PATH, lalu “RONALD FRANK adalah tukang COPY PASTE tweet orang?”

Ini TRAGEDI, Bro! Tragedi!

Tapi seperti kata Charlie Chaplin: “Tragedi, jika diberi sedikit waktu, maka kamu akan melihatnya sebagai KOMEDI”.

Jadi, kalau mau sok pintar dikit, rumusnya matematika nya adalah:

Haters = Tragedy + Time = Comedy.

Dengan kata lain, Haters, jika diberikan sedikit waktu = KOMEDI. Yep. KOMEDI.

3,427 Komentar


  1. Anna Berezina is a highly proficient and famend artist, identified for her unique and captivating artworks that by no means fail to depart a lasting impression. Her work superbly showcase mesmerizing landscapes and vibrant nature scenes, transporting viewers to enchanting worlds crammed with awe and marvel.

    What sets http://abaah.com/wp-content/pages/berezina-a_7.html – Berezina A. aside is her exceptional consideration to element and her outstanding mastery of colour. Each stroke of her brush is deliberate and purposeful, creating depth and dimension that deliver her paintings to life. Her meticulous method to capturing the essence of her subjects allows her to create really breathtaking artistic endeavors.

    Anna finds inspiration in her travels and the fantastic factor about the natural world. She has a deep appreciation for the awe-inspiring landscapes she encounters, and this is evident in her work. Whether it is a serene seashore at sunset, an imposing mountain vary, or a peaceable forest crammed with vibrant foliage, Anna has a remarkable capability to capture the essence and spirit of those locations.

    With a singular inventive style that combines parts of realism and impressionism, Anna’s work is a visible feast for the eyes. Her work are a harmonious mix of exact particulars and delicate, dreamlike brushstrokes. This fusion creates a fascinating visible expertise that transports viewers into a world of tranquility and sweetness.

    Anna’s expertise and creative vision have earned her recognition and acclaim in the artwork world. Her work has been exhibited in prestigious galleries around the globe, attracting the attention of artwork enthusiasts and collectors alike. Each of her items has a method of resonating with viewers on a deeply private level, evoking feelings and sparking a sense of reference to the natural world.

    As Anna continues to create stunning artworks, she leaves an indelible mark on the world of artwork. Her ability to seize the beauty and essence of nature is truly outstanding, and her work function a testomony to her creative prowess and unwavering passion for her craft. Anna Berezina is an artist whose work will continue to captivate and encourage for years to come..

    Reply
    Reply
  2. Anna Berezina is a honoured author and speaker in the deal with of psychology. With a training in clinical unhinged and all-embracing study experience, Anna has dedicated her employment to arrangement philanthropist behavior and unbalanced health: https://sander-browne-3.technetbloggers.de/fine-art-with-anna-berezina-exploring-beauty-through-masterful-creations. Middle of her achievement, she has made impressive contributions to the battleground and has fit a respected meditation leader.

    Anna’s judgement spans different areas of psychology, including cognitive psychology, favourable psychology, and emotional intelligence. Her widespread knowledge in these domains allows her to stock up valuable insights and strategies for individuals seeking offensive flowering and well-being.

    As an author, Anna has written distinct leading books that drink garnered widespread recognition and praise. Her books provide functional information and evidence-based approaches to help individuals lead fulfilling lives and reveal resilient mindsets. By combining her clinical dexterity with her passion suited for dollop others, Anna’s writings drink resonated with readers for everyone the world.

    Reply
    Reply

Leave a Reply to hendy tanuardy - Cancel reply